Home
»
Indonesia
» Setannya kok masih ada ? (Film)
Posted by
rtose1 on Wednesday, April 24, 2013
Setannya Kok Masih Ada merupakan film horor/komedi Indonesia yang dirilis pada 20 Oktober 2011 yang disutradarai oleh Muchyar Syamas serta dibintangi oleh Deddy Mahendra Desta dan Zacky Zimah.
SinopsisDedi dan Beno adalah dua sarjana pengangguran. Kebetulan ada lowongan pekerjaan sebagai penjaga kamar mayat. Dedi bisa menerima pekerjaan tersebut, tapi tidak bagi Beno. Ia tipe cowok penakut. Dari kamar mayat itulah mereka berkenalan dengan MAYA, seorang model. Maya menerima warisan dari kakeknya yang baru saja meninggal secara misterius. Sang kakek mewariskan rumah berikut perkebunan yang sangat luas.
Maya bersama Niken dan Ranti ingin melihat warisan tersebut. Namun sejak kehadiran mereka di kompleks perkebunan tersebut, mereka sudah menemui berbagai macam keanehan. Untuk saat ini, rumah tersebut dijaga Mang Darta dan seorang paman Maya. Sang Paman menyarankan agar seluruh warisan dijual saja dari ada Maya kerepotan merawat dan menjaga perkebunan. Tapi Maya berkeras tidak menjual warisan sang kakek. Ia sewa Dedi dan Beno untuk menjaga rumah warisan, mengingat dua sekawan ini punya keberanian menghadapi makhluk-makhluk gaib
Related Posts : i-movie,
Indonesia
Popular Posts
-
Pencarian Terakhir merupakan film Indonesia yang dirilis pada tahun 2008 yang disutradarai oleh Affandi Abdul Rachman. Film ini akan dibin...
-
Anaconda 3: Offspring (Also known simply as Anaconda 3) is a 2008 made-for-television horror film. A sequel to Anacondas: The Hunt for the B...
-
"Buruan Cium Gue" merupakan sebuah film Indonesia yang dirilis pada tahun 2004. Film yang disutradarai oleh Findo Purwono HW ini d...
-
Setannya Kok Masih Ada merupakan film horor/komedi Indonesia yang dirilis pada 20 Oktober 2011 yang disutradarai oleh Muchyar Syamas serta d...
-
SYNOPSIS BY: http://southkoreaaddict.blogspot.com/2010/11/our-school-et.html Kim Seong Gun (Kim Su Ru) is a sport teacher in school. Due t...
-
Ghostbusters is a 1984 American supernatural comedy film directed by Ivan Reitman and written by Dan Aykroyd and Harold Ramis. The film star...
-
Rango is a 2011 American computer-animated action comedy western film directed by Gore Verbinski and produced by Graham King. Rango was a cr...
-
Pacar Hantu Perawan adalah film horor Indonesia yang dirilis pada 6 Oktober 2011 dengan dibintangi oleh Dewi Perssik dan Olga Syahputra. Sin...
-
The Host (Hangul: 괴물; RR: Goemul; lit. "Monster") is a 2006 South Korean monster film, directed by Bong Joon-ho. This movie is a c...
-
Naruto Shippuden the Movie: The Lost Tower (劇場版 NARUTO-ナルト-疾風伝 ザ・ロストタワー Gekijōban Naruto Shippūden: Za Rosuto Tawā?) is the seventh overall ...