Home
»
Indonesia
» Perempuan2 Liar (Film)
Posted by
rtose1 on Thursday, April 11, 2013
Sinopsis
Dua Debt Collector paling sinting!! Dom dan Mino tak sengaja bertemu Perempuan gila Mey dan Cindy. Dom dan Mino terjebak permainan gila Mey dan Cindy. Mereka membawa kabur Mey dari pernikahan. Tragedi pengantin kabur ini membuat Ayah Mey dan Cindy semakin murka. Mey dan Cindy, adalah anak konglomerat Jakarta yang manja, doyan pesta pora, belanja dan gila duit. Ayah mereka akhirnya memblokir kartu kredit serta semua koneksi dan fasilitas. Ayah Cindy dan Mey kerahkan semua anak buahnya, termasuk Gary -- calon tunangan Mey -- memburu Dom dan Mino. Petualangan gila mereka jalani, mulai dari mengambil makanan dari super market sampai memeras orangtua Mey dan Cindy. Semua ide gila Mey dan Cindy. Dan dalam pelarian itulah, Mey melihat sisi menarik dari Dom. Keduanya jatuh hati. Sayang Dom sudah dijodohkan. Pelarian mereka ke kampung Dom, justru mempercepat proses pernikahan Dom dan jodoh pilihan bapaknya. Mey patah hati. Masalah makin ruwet ketika Gary menyandera ayah Dom dan Mino. Sejak awal, Gary tidak pernah mencintai Mey, ia hanya incar uang hasil pemerasan Mey terhadap orangtuanya.
alternative download link
Related Posts : i-movie,
Indonesia
Popular Posts
-
Anaconda 3: Offspring (Also known simply as Anaconda 3) is a 2008 made-for-television horror film. A sequel to Anacondas: The Hunt for the B...
-
"Buruan Cium Gue" merupakan sebuah film Indonesia yang dirilis pada tahun 2004. Film yang disutradarai oleh Findo Purwono HW ini d...
-
Pencarian Terakhir merupakan film Indonesia yang dirilis pada tahun 2008 yang disutradarai oleh Affandi Abdul Rachman. Film ini akan dibin...
-
Setannya Kok Masih Ada merupakan film horor/komedi Indonesia yang dirilis pada 20 Oktober 2011 yang disutradarai oleh Muchyar Syamas serta d...
-
SYNOPSIS BY: http://southkoreaaddict.blogspot.com/2010/11/our-school-et.html Kim Seong Gun (Kim Su Ru) is a sport teacher in school. Due t...
-
The Host (Hangul: 괴물; RR: Goemul; lit. "Monster") is a 2006 South Korean monster film, directed by Bong Joon-ho. This movie is a c...
-
Ghostbusters is a 1984 American supernatural comedy film directed by Ivan Reitman and written by Dan Aykroyd and Harold Ramis. The film star...
-
Rango is a 2011 American computer-animated action comedy western film directed by Gore Verbinski and produced by Graham King. Rango was a cr...
-
Naruto Shippuden the Movie: The Lost Tower (劇場版 NARUTO-ナルト-疾風伝 ザ・ロストタワー Gekijōban Naruto Shippūden: Za Rosuto Tawā?) is the seventh overall ...
-
Resident Evil: Afterlife is a 2010 3D science fiction action horror film written and directed by Paul W. S. Anderson. It stars Milla Jovovic...